Kalau kita mau cari merek mobil yang ada di dunia ini tentunya sangat banyak sekali. Berapa harga sebuah mobil? Tentunya mahal, karena umumnya yang memiliki mobil memang orang-orang kaya.
Nah dari sekian banyak merek mobil yang ada di dunia ini ada mobil-mobil yang di kategorikan sebagai mobil termahal di dunia. Kalau Anda ingin mengetahui 7 Mobil Termahal di Dunia berikut ini informasi versi BMBINO yang telah menetapkan 7 mobil dengan harga termahal.
1. Bugatti Veyron Supersport (Harga Termahal = $2,700,000)
Bugatti Veyron adalah sebuah mobil terkuat di dunia (pada 2005) yang di produksi oleh Bugatti Automobiles SAS di pabriknya di Molsheim, Perancis, dan dijual engan merek Bugatti. Nama Veryon diambil dari seorang pembalap Prancis yang berhasil memenangkan kejuaraan balap mobil 24 hours of Le Mans pada 1939. Waktu itu Veryon adalah pembalap yang mewakili perusahaan Bugatti.
2. Ferrari 599XX (Harga Termahal = $2,000,000)
Mobil yang dipamerkan di Bologna Motor Show tersebut merupakan mobil jalanan terbaik yang dimiliki Ferrari dan memiliki nafas mobil Formula 1 yang cukup kuat apalagi kini sudah dilengkapi berbagai paket 'Evolution' yang membuat kemampuannya meningkat namun dengan bobot yang lebih ringan 35 kg.
3. Zenvo ST1 (Harga Termahal = $1,800,000)